Minggu, 20 November 2011

Asiknya memotret di tambak dengan HPmu


sangat mengasikkan memotret di tambak dengan hp mu. apa lagi jika HP mu sudah dimodifikasi dengan lensa makro,foto diatas saya ambil di pinggir tambak.berikut foto-foto yang saya ambil di daerah tambak madura dekat kampus UNIJOYO madura.

Sabtu, 19 November 2011

hewan kecil di sawah


setelah berhasil dengan lensa makro buatan sendiri,ini saatnya unjuk gigi,walau hasilnya tak semaksimal lensa makro yang asli,tapi ini sudah membuatku puaaassss.

berikut foto-foto binatang yang saya tangkap menggunakan kamera hp Sony Ericsson k618i pada waktu sore hari pukul 15.45 WIB.

Jumat, 18 November 2011

modifikasi sony ericsson k618i


mungkin kemaren kemaren saya berfikir kalau kelemahan kamera hp saya adalah tidak bisa mengambil object dengan fokus makro.tapi saya salah.

berfikir keras, serta saran dari seorang teman. saya berhasil menciptakan lensa yang mampu mengimbangi kualitas makro,walaupun tidak sesempurna hasil lensa yang sesungguhnya. lensa ini saya buat hanya dengan kaca pembesar dan mainan teropong anak2

BUNGA


kelemahan kamera HP sony ericsson k618i adalah tidak terdapatnya settingan macro pada hp,sehingga sulit memperoleh hasil karya foto dengan jarak yang dekat.

walaupun tak mampu memperoleh foto dengan fokus dekat,tapi bagaimana kita berexplorasi agar foto kita terlihat menarik dan tetap memperoleh kesan bagus dan enak dipandang mata,

Sabtu, 12 November 2011

SILUET SENJA


lagi lagi siluet, ya memang kelebihan dari kamera sony ericsson k618i adalah pengambilan siluet yang menakjubkan. berikut hasil foto saya yang bermain dengan senja.

Kamis, 03 November 2011

belajar foto FRAMMING pada kamera HP


kali ini saya memfoto dengan menggunakan HP SONER K618i dimana proses pengambilan fotonya saya lakukan pada daerah kosan,dan kampus.


Foto framming adalah salah satu tantangan untuk saya membuat hasil karya yang bagus. karena harus serasa ada Fram pada bagian tepi,